Masa Bhakti Dimulai 1 Nov 2022

Siapa kiranya yang mau repot, siapa juga yang ingin dibebani. Tentu pinginya santai dan leha-leha tanpa beban dan tanpa pusing urusan lingkungan. Saling lempar dan menolak menjadi drama yang membuat ketua lama dag dig dug.
Dan waktu yang dinanti ketua lamapun tiba, bisa melepas beban selama ini dipikulnya. Serta merta pengumuman untuk warga pun segera diluncurkan sebagai woro-woro akan berakhirnya kepengurusan lama. 
Dan malam ini argo yang baru mulai berjalan. Alih-alih ngelus dada, tapi inget dengan bhakti, ya.. berbhakti pada masyarakat dan lingkungan moga menjadi amal sholeh. 

Moga bisa lancar sejahtera dan baik baik saja, bisa dijalani santai, rukun, guyup, dan sadar partisipatif. Aamiin YRA 

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Reuni Asbaro ke 34

KPPS 2024 Tanah Baru

Reuni Asbaro ke 33